Langkah awal dalam memposting sebuah artikel , terlebih dahulu Anda melakukan pengaturan Profil Anda . Pengaturan-pengaturan ini meliputi pengaturan profil , blog , template/rancangan , penggunaan kode HTML maupun JavaScript , hingga optimalisasi SEO pada blog Anda .
Profil memiliki peranan yang sangat penting dalam sebuah blog . Darisinilah para pembaca blog akan mengetahui siapa kita , data pribadi kita , bahkan wajah kita (foto profil) .
Berikut langkah-langkah pengaturan profil di blog :
v Anda klik Edit Profil yang terletak disebelah kanan halaman dasbor Blogger .
v Anda akan masuk ke halaman edit profil . Ada tiga point penting yang harus Anda perhatikan yaitu pengisian data Privasi , Identitas , dan Umum . Sedangkan form lainya berupa lokasi , pekerjaan , aktivitas , hobi dll dapat Anda isi maupun dikosongkan saja.Kemudian Anda klik Simpan Profil .
v Berikut form identitas yang berupa :nama pengguna , alamat email , nama tampilan , nama depan , nama belakang .
Note :
Nama Tampilan merupakan nama tampilan blog Anda yang akan muncul pad jendela browser maupun tab .
v Berikutnya form Umum yang berupa : jenis kelamin , tanggal lahir , URL beranda , URL daftar keinginan , nama di pesan instant .
Note :
Anda isi URL Beranda dengan alamat blog Anda (http://namablogAnda.blogspot.com) dan kosongkan saja kotak URL Daftar Keinginan .
Ingin artikel ini dikirim langsung ke email Anda , silahkan daftarkan email Anda di bawah ini!!!
0 komentar:
Posting Komentar
Click to see the code!
To insert emoticon you must added at least one space before the code.